Pelita Hidup
4 Kunci Rahasia Untuk Berjalan Di Tengah Badai Kehidupan
Tetapi berkatalah Musa kepada bangsa itu: “Janganlah takut, berdirilah tetap dan lihatlah keselamatan dari TUHAN, yang akan diberikan-Nya hari ini kepadamu“ Keluaran 14.13a Musa dipilih oleh Tuhan untuk membawa bangsa Israel keluar dari tanah Mesir untuk menuju ke Tanah Perjanjian. Setelah melewati masa perbudakan selama 400 tahun, bangsa Israel... Read more
7 Senjata Ampuh Untuk Menghadapi Berbagai Masalah
“Sebab itu ambillah seluruh perlengkapan senjata Allah, supaya kamu dapat mengadakan perlawanan pada hari yang jahat itu dan tetap berdiri, sesudah kamu menyelesaikan segala sesuatu.” Efesus 6:13 Seorang prajurit tidak akan sembarangan dalam mempersiapkan dirinya untuk bertempur. Dia akan memperlengkapi dirinya dengan berbagai persenjataan sebelum maju berperang. Mulai dari... Read more
Memenangkan Pertempuran
“Karena itu tunduklah kepada Allah, dan lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu! ” Yakobus 4:7 Satu hal yang perlu kita sadari dalam menjalani hidup ini adalah bahwa ada satu kekuatan yang senantiasa ingin menghancurkan kehidupan umat manusia. Yang dimaksud disini adalah si jahat yang senantiasa mengincar setiap... Read more

Kuat Di Dalam Tuhan

Umum May 17, 2008 3

“Akhirnya, hendaklah kamu kuat di dalam Tuhan, di dalam kekuatan kuasa-Nya” Efesus 6:10 Kehidupan yang kita jalani sekarang tidak hanya kehidupan secara jasmani saja. Kita tidak hanya tinggal di dunia ini, makan, minum, menyelesaikan pendidikan, bekerja mencari nafkah, meraih kesuksesan, hidup berkeluarga mempunyai banyak keturunan dan sebagainya. Dalam kitab... Read more